[HOAKS] Mantan Wakil Ketua KPK Bambang Widjodjanto Ditangkap Polisi

Penjelasan :
Beredar sebuah narasi pada media sosial Twitter yang menyebutkan bahwa mantan Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Bambang Widjodjanto ditangkap polisi.
Faktanya, dilansir dari medcom.id, klaim yang menyebutkan bahwa mantan Wakil Ketua KPK Bambang Widjodjanto ditangkap polisi adalah tidak benar. Bambang Widjodjanto telah memberikan klarifikasi bahwa kabar tersebut tidak benar.
KATEGORI: HOAKS
Link counter: