FAQ  /  Tautan  /  Peta Situs
    13 09-2024

    70

    [HOAKS] WhatsApp Mengatasnamakan Sekdako Pekanbaru Indra Pomi

    Kategori Hoaks | mth

    Penjelasan:

    Beredar sebuah akun WhatsApp yang mengatasnamakan Sekretaris Daerah Kota (Sekdako) Pekanbaru Indra Pomi Nasution, ST, M.Si. Akun WhatsApp tersebut terlihat memakai foto profil dari Sekdako Pekanbaru Indra Pomi yang mengenakan Kemeja berwarna putih dengan nomor +62813-6182-2997.

    Faktanya, dilansir dari satuceritanews.com yang mengonfirmasi langsung ke Indra Pomi Nasution, akun WhatsApp tersebut bukanlah milik Indra Pomi Nasution dan merupakan akun palsu. Masyarakat diimbau untuk selalu berhati-hati dan waspada terhadap akun WhatsApp baru yang mengaku sebagai pimpinan atau pejabat di lingkungan Pemerintah Kota Pekanbaru.

    KATEGORI: HOAKS

    Link Counter:

    -https://www.satuceritanews.com/news/30037/hati-hati-penipuan-no-whatsapp-yang-mengatas-namakan-sekdako-pekanbaru-indra-pomi.html 


     

    Berita Terkait

    [HOAKS] Peringatan Tsunami di Kota Batam dan Tanjungpinang

    Beredar pesan berantai melalui media sosial WhatsApp berisi informasi terkait prediksi adanya tsunami yang akan melanda wilayah Kota Batam d Selengkapnya

    [HOAKS] Akun WhatsApp Mengatasnamakan Diskopukmjateng

    Beredar surat undangan pelatihan yang mengatasnamakan Dinas Koperasi UKM Provinsi Jawa Tengah (Diskopukmjateng) terkait uji kelayakan pember Selengkapnya

    [HOAKS] Tautan Hadiah atau Undian Mengatasnamakan Alfamart

    Beredar sebuah tautan yang berisi informasi mengenai hadiah atau undian mengatasnamakan Alfamart. Selengkapnya

    [HOAKS] Akun WhatsApp Mengatasnamakan Kapolres Halmahera Utara

    Beredar sebuah akun WhatsApp yang mengatasnamakan Kapolres Halmahera Utara (Halut) AKBP Faidil Zikri. Akun WhatsApp tersebut terlihat memaka Selengkapnya

    SOROTAN MEDIA